Selamat Datang Di Website Resmi Desa Jagir, Kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi

Artikel

Tradisi Bersih Desa Dusun Bayem Taman

29 Juli 2024 16:23:03  Dwi ahmad  60 Kali Dibaca  Berita Desa

Bersih desa merupakan tradisi turun temurun dalam kebudayaan masyarakat khususnya di tanah jawa, Kegiatan bersih desa sampai dengan saat ini masih banyak kita temui di lingkungan Masyarakat. Bersih desa merupakan wujud bersatunya manusia dengan alam, dan juga sebagai sarana kirim doa untuk para leluhur yang terdahulu.

Bersih Desa dapat didefinisikan juga sebagai wujud rasa syukur warga atas desa agar diberikan keberkahan oleh Tuhan, baik dari hasil bumi, kesehatan, dan kesejahteraan Masyarakat.

 

Masyarakat Dusun Bayem Taman, Desa Jagir, Kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi melaksanakan bersih desa dengan tema “ Kenduri Keikhlasan dan ketulusan membawa Kerukunan dan Kemakmuran dalam Bermasyarakat “yang Bertempat di lapangan Dusun Bayem Taman. Senin (29/09).

Semangat antusias dan kebersamaan warga sangat patut kita apresiasi, karena dalam kegiatan kali ini, selain doa Bersama juga semua masyarakat membuat langsangan encek atau encek berisi makanan.

Semoga Kegiatan Kali ini dapat menumbuhkan rasa persaudaraan antar sesame warga dan memdapatkan keberkahan, Kesehatan, panen yang melimpah dan Masyarakat Sejahtera.

Download dokumentasi Bersih Desa Bayem Taman.

DOWNLOAD

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

 Sinergi Program

 Aparatur Desa

Back Next

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Desa Jagir, Kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi
Desa : Jagir
Kecamatan : Sine
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63264
Telepon :
Email : jagir@ngawikab.id

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:225
    Kemarin:509
    Total Pengunjung:123.095
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.139.237.33
    Browser:Mozilla 5.0